Tag: blog


  • Cara Menginstall Linux, Apache, MySQL, PHP (LAMP) di CentOS 7

    LAMP merupakan singkatan dari Linux, Apache, MySQL dan PHP adalah sebuah set instalasi yang sangat populer untuk sebuah web server yang mendukung PHP dan MySQL. Untuk masuk ke dalam root pada CentOS 7 VM anda, silahkan mengikuti tutorial kami berikut : SSH Langkah Pertama – Install Apache Apache adalah open source software gratis yang berjalan…

  • Cara Menginstall Linux Apache, MySQL, PHP (LAMP) di CentOS 6.6

    LAMP merupakan singkatan dari Linux, Apache, MySQL dan PHP adalah sebuah set instalasi yang sangat populer untuk sebuah web server yang mendukung PHP dan MySQL. Untuk masuk ke dalam root dan mengakses SSH pada VM CentOS VM anda, silahkan mengikuti tutorial kami berikut : http://faq.biznetgiocloud.com/index.php?action=artikel&cat=11&id=104&artlang=id&highlight=ssh Langkah Pertama – Install Apache Apache adalah open source software…

  • Cara Menginstall Linux Apache, MySQL, PHP (LAMP) di Ubuntu 14-4

    LAMP merupakan singkatan dari Linux Apache, MySQL dan PHP adalah sebuah set instalasi yang sangat populer untuk sebuah web server yang mendukung PHP dan MySQL. Untuk masuk ke dalam root dan mengakses dengan SSH pada Ubuntu 14.04 VM anda, silahkan mengikuti tutorial kami berikut : Langkah Pertama – Install Apache Sebelum melakukan install Ubuntu, ada…

  • Cloud Computing, Pilihan Tepat Untuk Memulai Bisnis

    Mempunyai bisnis sendiri merupakan hal yang di idam idamkan oleh setiap orang tanpa terkecuali , setiap harinya orang berlomba lomba untuk menciptakan inovasi inovasi terbaru untuk dapat dijadikan sebuah bisnis, Disamping ide bisnis yang baru, teknologi yang akan diadopsi untuk bisnis mempunyai peranan penting bagi bisnis itu sendiri. Salah satu teknologi yang banyak digunakan orang…

  • Mengenal Docker dan Kaitannya dengan Kubernetes

    Ketika menyusun sebuah aplikasi, seorang developer harus melewati proses staging, testing hingga production dengan berbagai jenis environment yang berbeda. Perbedaan software dan konfigurasi pada setiap environment menjadi salah satu faktor yang menyebabkan proses pengembangan sebuah aplikasi membutuhkan waktu yang cukup lama. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, teknologi container hadir sebagai solusinya. Container merupakan sebuah teknologi yang…

  • Kubernetes: Platform Andal untuk Melakukan Transformasi ke Teknologi Microservices

    Salah satu kendala yang umumnya dihadapi oleh developer ketika mengembangkan sebuah aplikasi adalah aplikasi yang dikembangkan mungkin saja tidak ter-deploy secara sempurna. Untuk menyelesaikan permasalahan ini, teknologi virtualisasi seperti container dapat menjadi solusi yang tepat. Sederhananya, jika virtual machine dapat membagi resource menjadi beberapa sistem komputasi dan mengisolasi penuh pada level hardware, container memiliki prinsip…

  • GIO Public 2.0: Layanan Public Cloud Indonesia dengan Fasilitas Sekelas Private Cloud

    Mengadopsi infrastruktur cloud dapat menjadi pertimbangan untuk menunjang performa sistem yang andal dan skalabilitas yang tinggi. Apalagi, di era Big Data seperti sekarang ini keandalan infrastruktur, performa komputasi, dan kecepatan network yang digunakan menjadi elemen yang penting untuk meningkatkan kualitas layanan yang diberikan. Jika melihat tingginya kebutuhan komputasi untuk berbagai layanan bisnis, public cloud dapat…

  • Ikuti Aturan OJK, Fintech dan Perbankan Wajib Memiliki Disaster Recovery Plan

    Peran Fintech di Era New Normal Memasuki masa transisi atau “New Normal” praktik social distancing memang masih harus diterapkan. Selain membatasi kunjungan ke berbagai tempat umum, meminimalisir kontak langsung dengan orang lain juga perlu dilakukan. Penggunaan berbagai aplikasi ataupun platform online dapat menjadi solusi yang tepat untuk memenuhi berbagai kebutuhan selama masa transisi ini. Adanya…

  • NEO DNS, Layanan Managed DNS Berteknologi Anycast Pertama di Indonesia

    Akses Website Lebih Cepat dengan NEO DNS DNS memiliki kaitan yang erat dengan IP address dari setiap website yang ada di internet. Setiap website membutuhkan layanan DNS untuk mengidentifikasi IP address. Bisa dibilang DNS memiliki peran yang vital pada sebuah website. Semakin cepat layanan DNS yang Anda miliki, maka website Anda akan semakin mudah diakses.…

  • Hindari Ancaman Cyber Security Pada Infrastruktur Cloud Anda

    Memasuki revolusi industri 4.0 para pelaku bisnis dari berbagai industri juga turut berevolusi dengan melakukan transformasi pada infrastruktur bisnis mereka ke arah digital. Faktor keamanan memang menjadi elemen yang perlu diperhatikan ketika hendak melakukan transformasi pada bisnis Anda. Terlebih, resiko ancaman cyber security juga terus meningkat. Salah satu isu yang sedang ramai diperbincangkan adalah isu…